Kamis, 13 Januari 2011

18 Tìngkatan Manusia di Akhirat

Menurut Imam Ibnu Qoyyim Al-Jauziyah Tìngkatan Manusia di Akhirat adalah 18 tingkatan dengan rincian sebagai berikut;

SURGA:
1. Ulul 'Azmi
2. Nabi dan Rasul
3. Para Nabi dan Rasul yang tìdak tercantumkan dalam Alqur'an
4. Pewaris para Rasul dan Pengganti Mereka di masing-masing umatnya
5. Para Pemimpin yang Adil
6. Para Mujahìdin di Jalan Alloh
7. Orang yang paling bermanfaat bagi manusia lainnya
8. Orang-orang yang Alloh bukakan pintu kebaikan yang banyak baginya
9. Orang-orang yang selamat (Ahlun Najat)
10. Orang-orang yang dikaruniai taubat sebelum kematiannya
11. Orang-orang yang sekali waktu berbuat kebaikan dan di waktu yang laìn berbuat kejahatan
12. Orang-orang yang amal baiknya berimbang dengan kejahatannya
13. Orang-orang yang penuh kemaksiatan dan ringan timbangan kebaikannya
14. Manusia yang tidak memiliki keimanan dan tidak pula ketaatan dan tidak pula kemaksiatan dan tidak pula amal shalih

NERAKA:
1. Orang-orang munafik zindik
2. Pemimpin-pemimpin kafir
3. Para pengikut kekafiran
4. Golongan jin yang kafir

TERMASUK DI MANAKAH KITA?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar